Jumat, 23 Agustus 2013

SPITEC at SMK Telkom Sandhy Putra Malang

SPITEC merupakan salah satu sub-organisasi yang ada di SMK Telkom Malang. Kepanjangan dari SPITEC adalah Sandhy Putra Information Technology Club. Sub ini sangat diminati para siswa maupun siswi yang ada di SMK Telkom Malang, karena dengan masuknya di sub ini, kita dapat lebih faham mengenai IT di SPITEC, banyak juga yang mengatakan, apabila masuk ke dalam sub ini maka akan lebih banayk ilmu yang didapat disamping ilmu yang didapatkan di dalam kelas setiap harinya (kecuali sabtu). Adanya SPITEC maka dapat menjaring anak anak yang sangat berbakat dan akan di asah lagi agar lebih mahir dalam IT. Untuk masuk ke dalam sub ini, sangat berbeda metodenya dari pada sub organisasi yang lain, yaitu dengan cara mengadakan sebuah seminar biasanya tempatnya di Aula SMK lalu dari situ maka akan terlihat apa arti dari SPITEC, nilai plus atau keuntungan mengkuti SPITEC dan kelas-kelas dari SPITEC. SPITEC sendiri mempunyai program kerja atau disingkat progja yaitu Olimawisa dan lombanya disebut dengan LKS internal.   SPITEC merupakan sub-organisasi yang ada di bawah naungan OSIS Sie VI. Berikut logo dari SPITEC :



mungkin itu sekilas keterangan tentang SPITEC, Let's join it! Terima Kasih, Wassalamualaikum Wr. Wb.




0 komentar:

Posting Komentar